Fandri 77

Selamat Datang di Blog saya,

Animasi Bergersk

Senin, 28 Oktober 2019

Kesehatan Gigi



Hasil gambar untuk artikel kesehatan gigi"
Gigi dan gusi merupakan bagian tubuh yang memiliki peranan yang penting dalam berjanya organ tubuh kita karena konsumsi makanan melalui mulut diproses dengan cara mengunyah, dan gigi merupakan bagian tubuh pertama kali yang berfungsi untuk menghancurkan makanan sebelum mauk ke proses pencernaan. Dalam postingan ini kami akan menyajikan artikel kesehatan gigi, yang mencakup perawatan gigi dan menjaga kebersihan gigi dan gusi serta mencakup kesehatan mulut.
Poster kesehatan gigi
Apakah kebersihan mulut baik ?
Kebersihan mulut sangat baik karena dari sinilah makanan masuk kedalam tubuh kita, kebersihan mulut dapat terlihat dari dalam mulut serta bau yang sehat. Ini berarti bahwa :
Gigi Anda bersih dan tidak ada sampah makanan
Gusi memiliki warna merah muda dan tidak sakit atau tidak berdarah saat Anda menyikat atau flossing.
Bau mulut bukanlah masalah konstan
Jika gusi Anda terluka atau berdarah saat Anda menyikat atau flossing, atau Anda mengalami bau mulut persisten , segeralah pergi ke dokter gigi untuk melakukan pemeriksaan karena setiap dari infeksi dari gigi dan gusi menunjukkan adanya masalah .
Dokter gigi atau ahli kesehatan akan membantu dalam mengembangkan teknik kebersihan mulut yang baik dan mengajarkan pada Anda untuk mengidentifikasi daerah yang membutuhkan perhatian ekstra selama menyikat gigi dan flossing .

Related Posts:

  • Perawatan Gigi Untuk Pasien Lansia Perawatan Gigi Untuk Pasien Lansia Silahkan Bagikan Tulisan-Artikel ini :  0  0 Saat usia mulai bertambah kekebalan tubuh akan semakin berkurang sehingga rentan terhadap berbagai penyakit. Masalah ini … Read More
  • 7 Langkah Mencegah Karang Gigi 7 Langkah Mencegah Karang Gigi Apa sih karang gigi? Mungkin beberapa orang belum mengetahui apa itu karang gigi. Karang gigi adalah suatu endapan keras yang terletak pada permukaan gigi berwarna mulai dari kuning – kuninga… Read More
  • CERDIK MENGATASI KERDIL (Stunting) Pembangunan manusia di bidang kesehatan adalah salah satu amanat Undang-undang Dasar 1945. Oleh karena itu Negara harus hadir secara maksimal mengatasi masalah kesehatan.  Sejak ta… Read More
  • HUBUNGAN KARIES GIGI DENGAN STUNTING sumber gambar  sumber gambar Karies gigi adalah penyakit jaringan gigi yang diawali proses demineralisasi. Survei Departemen Kesehatan Republik Indonesia tahun 201… Read More
  • SIKAT GIGI SIKAT GIGI   BAB I PENDAHULUAN A.    Latar Belakang Cara menyikat gigi yang benar merupakan perilaku sehat yang telah terbukti secara ilmiah dapat mencegah penyait gigi serperti gigi berlubang ata… Read More

0 komentar:

Posting Komentar